Soal UAS PAS PKN Kelas 1 2 3 4 5 6 SD Semester 1
Berikut kami bagikan contoh soal ulangan akhir semester UAS PAS PPKn/PKN Kelas 1 2 3 4 5 6 SD/MI Semester 1 Kurikulum 2013 beserta kunci jawaban.
Soal UAS PPKn Kelas 1 2 3 4 5 6 Semester 1 ini hanya sebagai referensi adik-adik dalam belajar persiapan menghadapi ulangan yang sesungguhnya.
Semoga dengan adanya contoh soal ulangan akhir semester 1 PKn Kelas 1 2 3 4 5 6 ini adik-adik dapat belajar mandiri serta dapat mengerjakan soal UAS yang sesungguhnya dengan mudah.
Soal ulangan akhir semester atau penilaian akhir semester ganjil kelas 1 2 3 4 5 6 sd kurikulum 2013 sudah kami lengkapi dengan kunci jawaban.
Walau ada kunci jawaban kami harap adik-adik kerjakan soal terlebih dahulu berusaha untuk mengerjakan lalu dicocokkan dengan jawaban benar dan salah berapa.
Soal UAS PAS PKN Kelas 1 2 3 4 5 6 Semester 1 2022/2023
Silahkan disimak soal PAS UAS mata pelajaran PPKn untuk peserta didik Kelas 1 2 3 4 5 6 SD/MI Semester 1 K13 beserta kunci jawaban terbaru 2021/2022 dengan seksama.
Soal UAS PKn Kelas 1 Semester 1
2. Persatuan Indonesia adalah bunyi Pancasila sila ….
a. kesatu
b. kedua
c. ketiga
3. Lambang negara kita adalah ….
a. Pancasila
b. Garuda Pancasila
c. Indonesia Raya
4. Saat meminta tolong harus dilakukan dengan sikap ….
a. marah
b. kasar
c. sopan
5. Berdoa sebelum dan sesudah belajar. Hal itu sesuai dengan Pancasila sila ….
a. kesatu
b. kedua
c. ketiga
6. Aturan dibuat untuk ….
a. diabaikan
b. dilanggar
c. ditaati
Soal PAS PPKn Kelas 1 Selengkapnya
Soal UAS PKn Kelas 2 Semester 1
2. Berikut merupakan lambang sila ketiga Pancasila adalah ….
a. bintang
b. pohon beringin
c. padi dan kapas
3. Berikut penerapan sila kedua dalam bermain adalah ….
a. tidak membeda-bedakan teman dalam bermain
b. menerima kekalahan dengan lapang dada
c. bermain dengan adil tidak boleh curang
4. Bermusyawarah dalam menentukan ketua kelas adalah contoh pengamalan Pancasila sila ….
a. ketiga
b. keempat
c. kelima
5. Sikap berikut yang sesuai dengan sila ketiga di masyarakat adalah ….
a. bergotong royong membersihkan jalan
b. membantu tetangga yang tertimpa musibah
c. bekerjasama menjaga keamanan lingkungan
6. Perhatikan pernyataan berikut!
(1) Merapikan tempat tidur masing-masing.
(2) Menonton televisi hingga larut malam.
(3) Berpamitan ketika hendak keluar rumah.
Aturan di rumah ditunjukkan oleh nomor ….
a. (1) dan (2)
b. (1) dan (3)
c. (2) dan (3)
Soal PAS PPKn Kelas 2 Selengkapnya
Soal UAS PKn Kelas 3 Semester 1
2. Andini mempunyai teman yang berbeda agama. Sikap Andini sebaiknya ….
a. mengejeknya
b. acuh tak acuh
c. menghormatinya
d. menaatinya
3. Contoh berikut yang menunjukkan pengamalan sila kedua Pancasila adalah…..
a. gotong royong membersihkan kelas
b. musyawarah pemilihan ketua kelas
c. berdoa sebelum tidur
d. membantu teman yang mengalami musibah
4. Sila ketiga Pancasila dilambangkan dengan simbol ….
a. padi dan kapas
b. kepala banteng
c. pohon beringin
d. rantai emas
5. Mendahulukan kepentingan dan tujuan bersama serta bijak dalam menyelesaikan masalah merupakan pengamalan Pancasila sila….
a. satu
b. dua
c. tiga
d. empat
6. Mendapatkan kehidupan yang layak merupakan hak…..
a. Setiap orang
b. Orang pandal
c. pejabat
d. orang kaya
Soal PAS PPKn Kelas 3 Selengkapnya
Soal UAS PKn Kelas 4 Semester 1
16. Berikut ini tindakan yang dapat kita lakukan dalam rangka menghemat energi bahan bakar minyak yaitu ….
a. tidak menggunakan minyak bumi sama sekali
b. mengutamakan jalan kaki ketika berpergian dekat
c. selalu membakar sampah menggunakan minyak
d. selalu naik kendaraan pribadi ketika bepergian
17. Berikut ini merupakan sikap tidak menghemat energi listrik….
a. memasang banyak lampu di kamar
b. mematikan lampu pada siang hari
c. mematikan televisi jika tidak digunakan
d. mengisi daya handphone secukupnya
18. Sikap yang menunjukkan tidak ramah lingkungan adalah….
a. menghernat penggunaan air
b. membuang sampah pada tempatnya
c. menanam dan merawat tanaman
d. mengalirkan limbah ke sungai
19. Berikut merupakan sikap peduli terhadap di lingkungan yaitu ….
a. membuka lahan pertanian dengan cara membakar hutan
b. merawat tanaman yang ada di lingkungan sekitar rumah
c. membuang sampah rumah tangga ke sungai terdekat
d. menangkap ikan di sungai menggunakan obat beracun
20. Sikap manusia tidak peduli lingkungan yang dapat menyebabkan banjir adalah ….
a. membakar sampah
b. membuang sampah ke sungai
c. membuat sumur bor
d. boros menggunakan energi
Soal PAS PPKn Kelas 4 Selengkapnya
Soal UAS PKn Kelas 5 Semester 1
1. Kegiatan yang mencerminkan sila keempat dalam lingkungan masyarakat yaitu ……
a. melaksanakan kerja bakti membersihkan selokan
b. melaksanakan pemilihan ketua RT
c. melakukan bakti sosial untuk keluarga tidak mampu
d. melaksanakan sholat berjamaah di masjid
2. Berikut merupakan kegiatan di masyarakat yang mencerminkan sila-sila Pancasila, kecuali….
a. beriman kepada Tuhan Yang Maha Esa sesuai dengan kepercayaan masing masing
b. melakukan kerja bakti di lingkungan tempat tinggal
c. hanya berdiri ketika mengikuti kerja bakti
d. memberikan bantuan kepada korban bencana
3. Contoh perilaku yang mencerminkan pengamalan nilai-nilai Pancasila sila pertama yaitu ….
a. membantu tetangga yang terkena musibah
b. melaksanakan ronda malam di lingkungan tempat tinggal
c. membantu teman yang jatuh dari sepeda
d. menjalankan ibadah sesuai kepercayaan masing-masing
4. Setiap tanggal 2 Oktober di Indonesia diperingati sebagai Hari Batik Nasional. Pada tanggal 2 Oktober 2021 dengan bangga Siti masuk sekolah memakai baju batik. Perilaku yang ditunjukkan oleh Siti sesuai dengan pengamalan nilai-nilai Pancasila sila ….
a. ketiga
b. keempat
c. kelima
d. kedua
5. Perilaku yang sebaiknya dilakukan pada saat bermusyawarah adalah…..
a. berbicara sendiri ketika teman sedang menyampaikan pendapat
b. tidak memperhatikan pendapat orang lain
c. menyampaikan pendapat sebanyak-banyaknya
d. berlapang dada menerima keputusan yang sudah disepakati dan melaksanakan hasil keputusan
Soal PAS PPKn Kelas 5 Selengkapnya
Soal UAS PKn Kelas 6 Semester 1
20. Globalisasi sangat berpengaruh terhadap perkembangan teknologi Informasi.
Teknologi berikut yang bukan pengaruh globalisasi adalah ….
a. handphone
b. laptop
c. komputer
d. kenthongan
21. Pertukaran pelajar antara Indonesia dan Jepang adalah contoh kerja sama dalam bidang….
a. sosial
b. budaya
c. ekonomi
d. pendidikan
22. Di era globalisasi masyarakat dapat membell berbagal barang yang beraneka ragam sesuai dengan tingkatan ekonominya. Tingkat ekonomi masyarakat antara lain dipengaruhi oleh faktor-faktor berikut ini, kecuali….
a. jenis kelamin yang dimiliki
b. ketrampilan yang dimiliki
c. sikap dalam bekerja
d. tingkat pendidikan
23. Perhatikan contoh sikap berikut ini!
1) menunda pekerjaan
2) disiplin waktu
3) acuh
4) kreatif dan Inivatif
5) pantang menyerah
Sikap yang harus dimiliki seorang wirausaha ditunjukkan pada nomor ….
a. 1), 3), dan 4)
b. 3), 4), dan 5)
c. 1), 3), dan 5)
d. 2), 4), dan 5)
24. Pak Mahmud dan Pak Bima mempunyai usaha yang sama yaitu pembuatan keripik tempe. Namun seiring berjalannya waktu usaha yang dimiliki Pak Bima lebih cepat berkembang hingga keluar daerah. Sikap Pak Mahmud menyikapi keberhasilan dari Pak Bima adalah….
a. berusaha menyaingi pak Bima
b. meneladani kesuksesan Pak Bima
c. mengganggu usaha pak Bima
d. bersikap acuh dan tidak peduli
25. Profesi di bawah ini menghasilkan jasa, kecuali….
a. montir
b. dokter
c. penjahit
d. penjual sayur
Soal PAS PPKn Kelas 6 Selengkapnya
Demikian Soal UAS/PAS PKN Kelas 1 2 3 4 5 6 SD Semester 1 Kurikulum 2013 dan Kunci Jawaban yang dapat kami sampaikan, semoga bisa menjadikan manfaat buat adik-adik belajar.